Polemik Politik

Absalom Kreway Yarisetouw Apresiasi Aparat Keamanan Dalam Menjaga Kondusifitas di Papua

Papua- Masyarakat Papua mengutuk keras segala tindakan brutal yang dilakukan oleh Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP). Selain itu masyarakat juga sangat mengapresiasi tindakan aparat keamanan dalam menangani KST di Papua.

Hal itu disampaikan oleh Wakil Ketua Dewan Pengurus Wilayah (DPW) Setya Kita Pancasila Provinsi Papua, Absalom Kreway Yarisetouw saat diwawancara Matoa TV di Papua, Senin 16/10/2023.

“Saya mengapresiasikan aparat penegak hukum yang ada di Tanah Papua yang selama ini telah banyak membantu menjaga keamanan dan kedaulatan di Tanah Papua, terkhususnya sudah banyak membantu masyarakat Papua dalam pekerjaan-pekerjaan sosial di masyarakat.” ujar Absalom.

Absalom Kreway menilai, KST Papua menjadi sumber kekacauan di tanah Papua. Pasalnya KST Papua tidak hanya terlibat dalam serangan terhadap aparat keamanan dan masyarakat sipil. Tetapi juga penculikan dan pembunuhan terhadap siapapun yang dianggap menghalanginya dalam melakukan aksi penyerangan.

Absalom Kreway sangat mengapresiasi langkah tim gabungan TNI dan Polri terus melakukan berbagai upaya. Salah upaya tersebut adalah mempersempit ruang gerak mereka di wilayah rawan Papua.

“Saya menegaskan tindakan yang dilakukan para aparat penegak hukum terhadap Kelompok Separatis Teroris di Papua sangat tepat dan harus dilakukan lebih detail untuk pengamanan Tanah Papua yang damai, aman, dan tentram. Sehingga masyarakat tidak akan merasa resah terhadap Kelompok Separatis yang ada di Tanah Papua.” kata Absalom.

Saat ini masyarakat Papua sudah merdeka sepenuhnya setelah bergabung ke Indonesia, dan Papua mendapatkan otonomi khusus sehingga kesejahteraan masyarakat Papua mengalami peningkatan.

Selain itu Absalom juga mengajak seluruh masyarakat Papua untuk saling membantu aparat keamanan agar kedamaian dan kondusifitas di Papua terus terjaga. Serta masyarakat diharapkan terus mendukung terus upaya Pemerintah dalam memajukan tanah Papua.

“Saya pun juga mengajak anak-anak muda atau pemuda, tokoh adat, tokoh agama kita sama-sama baur-membaur bekerja sama dengan TNI/Polri untuk memberantas Kelompok Kriminal Bersenjata di Tanah Papua.” ungkapnya.

Beberapa peristiwa kekerasan yang terjadi antara Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP) dengan aparat keamanan maupun masyarakat sipil membuat pemerintah untuk melakukan upaya khusus dalam penanganannya. Untuk itu, dalam menghadapi KST Papua, pemerintah menyiapkan langkah strategis dengan harapan persoalan KST Papua dapat ditangani dengan baik.

Masyarakat Papua diharapkan tidak terprovokasi dengan apa yang dilakukan oleh KST Papua selama ini. Mereka adalah pembohong, karena perjuangan mereka hingga saat ini tidak ada hasilnya dan hanya untuk kepentingannya kelompoknya saja bukan untuk masyarakat Papua.

Show More

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button

Adblock Detected

Kami juga tidak suka iklan, kami hanya menampilkan iklan yang tidak menggangu. Terimakasih

Slot Gacor 2025

rajabom

dashboard.auladinaindonesia.sch.id

indonesiancraftshub.com

auladinaindonesia.sch.id

https://mquinrod.com/

https://michaelkloc.com/

kingslot

https://yuchengzhe.com/

https://nurlyzhol.com/

https://peltobrand.com/

https://jordanrife.com/

inigohidalgo.com

aguirreant.com

icbatam.sch.id

countdown.smknaa.com

smknaa.com

labkalibrasi-almega.com

Slot Dana

idebet

kingslot

rajabom

slot dana

idebet

ide bet

rajabom

bo 138

agenslot

slot thailand

slot gacor

rajabom

kingslot

london slot

pg soft

slot thailand

slot luar negeri

slot kamboja

slot88

iad.ac.id

lpm.iad.ac.id

lp2m.iad.ac.id

lpm.staim-probolinggo.ac.id

perpustakaan.staim-probolinggo.ac.id

poltes.ac.id

smkn3bojonegoro.sch.id

auladinaindonesia.sch.id

dashboard.auladinaindonesia.sch.id

smpn10tanjungpinang.sch.id

thedanil.com

septiyogainvitationwedding.my.id

www.sman1tenjolaya.sch.id

tebejowo.com

gentaqurani.id

rizalconsulting.id

www.pa-nangapinoh.go.id

>

idebet

idebet

idebet

idebet

idebet

london slot

rajabom

ide bet

idebet

sman1batang.sch.id

Slot Gacoradalah link situs slot gacor hari ini terpercaya

Slot Gacorsebuah situs link slot gacor terpercaya 2025

Slot88adalah link situs resmi slot88 link alternatif terbaru 2025

Slot Mahjong Ways 3adalah login dan main demo pg soft terbaik di demo gratis

PGSoftmerupakan Link Daftar Slot PG Soft Gacor Gampang Menang Jackpot Hanya Bet 400 Perak

Slot Gacoradalah situs raja link terbaik slot maxwin gacor terpercaya 2025

Mahjong Ways 3Merupakan link mahjong ways 3 gacor terbaru 2025

BomslotSebuah Login Panel Situs Resmi Gratis

London Slotmerupakan Link daftar akun pro koneksi server terlengkap

slot pulsa Slot pulsa Gemilang77 Slot deposit pulsa Gemilang77 Slot pulsa Situs slot pulsa Link slot pulsa Slot deposit pulsa Slot pulsa Slot pulsa Deposit pulsa 5000 Slot pulsa Slot pulsa Slot pulsa Gemilang77 https://www.alboprofessionisti.com/ Gemilang77 Slot pulsa Merpati77 Merpati77 Kaswari77 Kaswari77 Slot gacor https://leaders.id/ Slot deposit 5000 Slot Deposit Pulsa Slot luar negeri Situs toto Situs toto togel Situs toto Situs toto Link situs toto https://www.malagasimple.com/ Toto slot 4d Slot via pulsa Slot deposit dana Situs toto togel Daftar situs toto Situs toto online Kembangtoto Toto slot https://situskembangtoto.com/ Slot deposit via qris Situs toto kembangtoto kembangtoto